Aniyaya Anak Majikan,BMI Ini Panen Kecaman
Biasa yang terjadi mungkin kekerasan Para TKI oleh majikan,sekarang giliran anak majikan yang diperlakukan kasar oleh si TKI,berikut ulasannya.
Sebuah rekaman video yang berisikan adegan seorang perempuan yang diduga domestic worker
memukul anak majikannya hingga terdengar bunyi keras “plak” di Jurong Library beredar secara viral dan menarik perhatian media internasional saat ini
Dalam rekaman yang berdurasi 7 detik tersebut menggambarkan seorang perempuan yang diduga
domestic worker mengenakan t-shirt warna merah tiba-tiba muncul berjalan cepat menghampiri
kedua anak yang diiduga kakak beradik sedang bermain di salah satu deretan rek buku perpustakaan tersebut.
Begitu muncul, perempuan tersebut berjalan lurus ke arah kedua anak, kemudian menampar anak
yang besar lantaran diduga telah mengganggu adiknya yang masih kecil di lokasi bermain
Unggahan dan rekaman video menuai banyaka kecaman kepublik dan
netizen hingga kalangan pengamat pendidikan dan anak muncul mewarnai komentar dari salah satu copy video yang diunggah group About The PAP.
Diduga Aniaya Anak Majikan, Domestic Worker ini Ditahan Polisi dan akan dijatuhkan hukuman berdasarkan peraturan